TwitterFacebookGoogle PlusLinkedInRSS FeedEmail

Dunia Yang Luas Ini Akan Terasa Sempit, Jika Kita Mengetahui Banyak Hal.

0

Cara Pasang Alexa Widget Di Bloggger

Seperti apa sih Alexa widget itu? Klik disini untuk melihat atu Coba lihat gambar di sebelah kiri, itu alexa. Gunanya buat apa donk? Alexa di gunakan untuk mengetahui seberapa ramai traffik yang datang ke blog kita. Semakin banyak visitors, semakin kecil nilai alexa nya tapi semakin kecil visitornya semakin besar nilai alexanya.

A. Sebelum kita memasangnya, kita harus membuatnya dulu. Untuk membuatnya, silakan ikuti langkahnya dibawah ini.

  1. Klik disini untuk menuju situsnya Alexa.
  2. Kalian akan diminta untuk memilih salah satu widget dari tiga pilihan yang ada. Lihat dibawah ini




Enter up to 3, example: www.joespizza.com




Alexa info about any site can easily be incorporated into your site.

Example: www.joespizza.com


This simple little widget allows you to place a traffic rank button/widget onto your site.

Example: www.joespizza.com

3. Misal kita pilih yang ke 3, terus masukan URL Address dari blog kita. Lihat gambar di bawah ini.

This simple little widget allows you to place a traffic rank button/widget onto your site.
http://sediaberinfo.blogspot.com/ 

Example: www.joespizza.com

4. Klik Built widget.

5. Akan muncul hasil dari Alexa widget dari blog kita beserta kode HTML nya.

6. Pilih salah satunya dan Copy kode HTML nya dan simpan di notepad atau Ms. word.


B. Memasang Alexa widget di blog kita, ikuti langkahnya dibawah ini.

1. Log in ke blogger.
2. Di dashboard, klik LAYOUTS.
3. Klik Add A W idget.
4. Klik HTML/JavaScript .
5. Lalu masukan Kode HTML dari Alexa widget yang kalian copy di koloom Content. Jangan lupa beri judul kalau mau.
6. klik Save
7. Terakhir tinggal menempatkan alexa widget yang sudah jadi di tempat yang kalian suka, misal di sitebar.

Posting Komentar

KOMENTAR TIDAK AKAN DITAMPILKAN JIKA :
» Menggunakan bahasa yang tidak sopan (Sara,Kasar,Pornografi,Caci Maki (yg Bukan dari Mulut Manusia) Menyinggung.dll)
» Duplikat komentar(komentar yang sama)
» Pertanyaan/komentar tidak berkaitan dengan artikel

Terima Kasih telah berkomentar dengan baik, Komentar anda sangat berarti untuk kemajuan blog ini.
Salam Berinfo Sobat

SediaBerinfo Copyright © 2011 | Template design by Andre Pratama | Powered by Blogger